ROBUSTA PRECOLA LAMPUNG
Siapa sih yang tidak tau ROBUSTA PRECOLA LAMPUNG itu apa, tentu saja kalian pasti sudah mengetahuinya Jika kalian tidak tau, saya akan menjelaskan secara singkat tentang kopi robusta ini.
Karakteristik Khas Kopi Robusta
Tak kenal maka tak sayang. Jika kamu ingin membudidayakannya, setidaknya harus memahami keunggulan dan karakteristik khas tanaman ROBUSTA PRECOLA LAMPUNG. Masyarakat Indonesia mengenal kopi Lampung sebagai salah satu produk terbaik di negeri ini. Kopi Lampung yang sangat terkenal itu juga termasuk jenis robusta, meski melalui pengolahan pascapanen cukup panjang, sehingga menghasilkan cita rasa yang unik.
Masyarakat Eropa sangat menggemari kopi Dampit, nama salah satu kecamatan di Kabupaten Malang, Jawa Timur. Kopi Dampit memiliki citarasa seperti cokelat, dengan tingkat kekentalan yang rendah. Ketika diseduh air panas, dan diseruput, tercium aroma khas seperi bau tanah yang unik.
Dan banyak cara untuk menikmati kopi jenis robusta ini lho supaya kenikmatan nya bertambah lebih nikmat.
Salah satu contohnya :
Kopi + gula pasirIni kombinasi umum yang paling sering kita jumpai di rumah atau warung kopi.
Kombinasi ini menghadirkan sensasi rasa baru. Pahitnya kopi bercampur dengan manisnya gula merah.
Sensasinya lebih asyik dan nikmat. Bahkan sering dianggap aman bagi penderita diabetes, terutama karena penggunaan gula aren (bukan gula pasir maupun gula merah).
Sensasinya lebih segar, strong, dan nggak bikin ngantuk. Ini resep dari Irlandia. Tapi mereka menggunakan sirup Bailey’s yang beralkohol, sehingga bisa kita ganti dengan sirup lain.
Paduan ini menghasilkan cita rasa unik. Pahitnya kopi berpadu dengan manisnya susu yang creamy dan aroma wangi dari ekstrak daun pandan.
Susu dicampur lelehan cokelat, bubuk kopi, dan gula pasir. Aduk hingga rata, tuang dalam gelas. Taburi dengan bubuk susu Milo. Tambahkan es krim dan / atau es batu jika suka.
Kopi susu yang kental dipadu dengan corn (pop corn) yang renyah dan yummy. Jika semua bahan sudah ada di gelas, tuangkan karamel yang manis dan menyegarkan.
Deskripsi :
Nama produk : Robusta
Precola
Ukuran : 250gr
Jenis : Biji & Bubuk
BPOM.
Harga : Kopi Biji Rp. 40.000
Kopi Bubuk Rp. 45.000
Jika anda penasaran dengan sensasi citarasanya, yuk diorder dan hilangkan rasa penasaran anda buktikan sendiri kenikmatan yang ada dalam robusta precola lampung ini.
ORDER HERE :
Tidak ada komentar:
Posting Komentar